Welcome to Switzerland, Mr. President

Presiden Indonesia, Dr. H. Bambang Susilo Yudhoyono, hadir dalam sidang tahunan World Economic Forum di Davos, Swiss. Beliau beserta Ibu Ani dan rombongan tiba di airport Zurich pada tanggal 26 Januari 2011 dan menginap semalam di Hotel Movenpick Zurich, sebelum melanjutkan perjalanan ke Davos pada keesokan harinya.

Leave a Reply